Pertemuan Team Sekretaris BPD dan Sekretaris Perwil
Shalom!! Tanggal 6 Februari 2024 di kantor BPD DKI Jakarta GBI terlaksana kegiatan Pertemuan Team Sekretaris BPD dan Sekretaris Perwil. Tujuan pertemuan ini adalah sinkronisasi data gereja lokal atau pemutahiran data gereja lokal dan pejabat di setiap perwil DKI Jakarta. Puji Tuhan semua berjalan dengan baik dan dalam pimpinan Tuhan